Hari Tanpa Bayangan Kembali Terjadi Di Medan (Sumut) Hari ini

Bimcmedia.com, Nasional : Hari tanpa bayangan, fenomena ini kembali terjadi di Medan Sumarera Utara, hari tampa bayangan ini di perkirakan terjadi dua kali dalam setahun, periode pertama terjadi antara Februari hingga April kemaren dan kini pada Setember di sejumlah daerah di indonesia, salah satunya kini terjadi di daerah Medan, Sumatera Utara Senin (13/9/2021)
Tim BKMG Medan Eridawati seperti di kutip pada media detikcom membenarkan kejadian tersebut, menurutnya fenomena tersebut hanya terjadi di dareah Medan dan beberapa daerah sekitarnya saja.
Namun pihaknya mengatakan fenomen itu akan terjadi mulai hari ini , karenakan posisi mata hari pada Senin, (13/9/2021) tepat berada di ketinggian paling tinggi di langit daerah tersebut sebagaimana di kutip pada detikcom
Fenomena ini terjadi ketika matahari tepat di atas kepala, karenanya mata hari yang tinggi menjulang di langit medan itu tepat di atas kepala sehingga bayangannya sudah menyatu dengan benda.
"Medan, Pukul (12.21.12) Wib" ujar Eridawati
Ia mengatakan sebab fenomena ini terjadi di karenakan sebab bidang ekuator Bumi atau bidang rotasi Bumi tidak tepat berhimpit dengan bidang ekliptika atau bidang revolusi Bumi. Sehingga, uangkapnya, posisi matahari dari Bumi akan terlihat terus berubah sepanjang tahun, antara ( 23,5 derajat LU sampai dengan 23,5 derajat LS). Hal ini disebut sebagai gerak semu harian matahari.
Ketika di kliminasi, pihaknya menyebutkan penamaan fenomena ini dengan sebutan dengan diberikan nama Kulminasi Utara.
"Matahari akan tepat berada di atas kepala pengamat atau di titik (zenit) ". Sebut Eridawati
Katanya, akibat bayangan benda yang tegak akan menghilang di karenakan benda tersebut sudah betumpuk dengan bendanya sendiri, sehingga menyebabkan bayangan akan tertutup tidak terlihat
"Akibat fenomena itu, bayangan benda tegak seperti spidol pulpen akan terlihat menghilang, (karena bertumpuk dengan benda itu sendiri." ujarnya
Menurutnya hari yang terjadi tepat Senin ini adalah hari Kulminasi yaitu hari yang tak ada bayangan seperti yang akan terjadi hari ini di sini, "Hari (kulminasi utama) disebut hari tanpa bayangan," sambungnya
---
[CW 03]
Komentar